Evaluasi Sistem Aplikasi Manajemen Aset Menggunakan Metode Webuse (Web Usability) Di Koperasi Karyawan FIHA

Authors

  • Dita Rizki Amalia STMIK IKMI Cirebon
  • Akhdan Akhdan STMIK IKMI Cirebon

Keywords:

Manajemen Aset, Metode Webuse

Abstract

Saat ini manajemen Koperasi Karyawan FIHA membutuhkan waktu lama untuk dapat mengevaluasi data aset tidak habis pakai
setiap bulannya. Selain waktu yang dibutuhkan lama utuk mengevaluasi dan merekap data aset, data yang dihasilkan juga
seringkali tidak sesuai dengan penempatan aset tersebut. Perkembangan dunia Teknologi Informasi saat ini dapat menjadi solusi
terhadap permasalahan tersebut, dengan membuat sistem aplikasi manajemen aset. Solusi dari permasalahan tersebut adalah
dengan merancang sistem aplikasi manajemen aset menggunakan sistem aplikasi berbasis web, sehinggan pendataan aset dapat
dilakukan secara komputerisasi dan output yang dihasilkan akan cocok dengan keadaan di lapangan sehingga dapat dievaluasi
dengan mudah. Metode yang diguanakan adalah metode WEBUSE untuk mengukur seberapa baik level usability apikasi dimata
pengguna adakah kesulitan yang dialami pengguna dengan pengujian skenario tugas dan kuesioner yang dirangkum empat
variabel usability yang meliputi learnability, efficiency, memorability, error dan satisfactory. Untuk mengetahui masalah-masalah
usability yang dialami oleh pengguna dilakukan analisis berdasarkan hasil pengujian dari kuesioner. Hasil yang akan dicapai
adalah dapat digunakan sebagai dasar masukan dalam mengembangkan apikasi manajemen aset berbasis web dan dapat
dikembangkan menjadi alat ukur evaluasi website yang diintegrasikan dengan sistem berbasis web yang dikembangkan di
Koperasi Karyawan FIHA.

References

Dewi, I. K., Mursityo, Y. T., Regasari, R., & Putri, M. (2018). Analisis Usability Aplikasi Mobile Pemesanan Layanan Taksi Perdana Menggunakan Metode Webuse Dan Heuristic Evaluation.

Erika Ramadhani, A. W. S. (N.D.). Membangun Lingkungan Internet Sehat Di Rumah Tinggal Dengan Menggunakan

Aplikasi, 115–124.

Kadafi, Abdul Rahman. (2016). Knit-2 Nusa Mandiri Isbn : 978602-72850-1-9 Evaluasi Usability Website Sekolah Islam

Terpadu Nurul Fikri Depok Menggunakan Web Usability Abdul Rahman Kadafi Ilmu Komputer, Pasca Sarjana Stmik Nusa

Mandiri Jakarta This Research Was Conducted In Order To. Ke, P. S., Seiring, A., Tengah, D. J., Udara, S., Ekstra, T., Udara, S., … Tengah, D. J. (2014). Faya Mahdia , Fiftin Noviyanto ,

Dalam Penelitiannya Menggunakan Atau Memanfaatkan Google Map Api Untuk Pembangunan Sistem Informasi

Manajemen Bantuan Logistik Pasca Bencana Alam Berbasis Mobile Web [ 4 ]., 401–410.

Maryono, Y., & Mudjihartono, P. (N.D.). Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Aset Tik Studi

Kasus : Asmi Santa Maria Yogyakarta, 81–90.

Oktafioni, Y. (2015). Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Keseatan Dipuskesmas Bawan Kecamatan Ampek

Negari Kabupaten Agam.

Priyanti, D., & Iriani, S. (N.D.). Sistem Informasi Data Penduduk Pada Desa Bogoharjo Kecamatan Ngadirojo Kabupaten Pacitan,

–61.

Mikkael, R. H. (2015). Studi Deskriptif Penerapan 5S (Seiri, Seiton, Seiketsu, dan Shitsuke) Dalam meningkatkan Motivasi Kerja Karyawan. Jurnal Inkubator Bisnis Dan Manajemen, 4(2), 29-45.

Sulistiyo, D., Sulaksono, I. J., Kom, M., Swanjaya, D., & Kom, M. (2017). Sistem Monitoring Inventaris Meubel Bintang Jaya

Menggunakan Metode Eoq ( Economic Order Quantity ) Dan Rop ( Reorder Point ) Inventory Monitoring System In Bintang

Jaya Furniture Using Methods Eoq ( Economic Order Quantity ) And Rop ( Reorder Point ) Oleh : Dibimbing Oleh : Surat

Pratami, M. A., & Aulawi, H. (2017). Penetapan Kompensasi Pada Karyawan Associate Bagian Human Capital Organization Productivity Cost Control And Partner Management di PT United Tractors Jakarta. Jurnal Mahasiswa Bina Insani, 1(2), 235-250.

Saputro, R. D., & Aulawi, H. (2018). Disiplin Kerja Pegawai Seksi Ekstensifikasi Dan Penyuluhan Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Cibitung. JURNAL ADMINISTRASI KANTOR, 6(1), 63-72.

Fatimah, S., & Aulawi, H. (2018). Komponen Kompensasi Level Supervisor pada PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk–Cibitung. JURNAL MAHASISWA BINA INSANI, 2(2), 160-171.

Aulawi, H. (2016). Kepuasan Konsumen, Biaya Berpindah, Persepsi Harga, dan Citra Perusahaan Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Penyedia Jasa Internet Telkom Speedy. Jurnal Administrasi Kantor, 4(1), 93-116.

Pernyataan Artikel Skripsi Tahun 2017.

Tri Utami. (2013). Pembangunan Sistem Informasi Penjualan Obat Pada Apotek Punung Naskah Publikasi

Downloads

Published

2019-12-30

How to Cite

Amalia, D. R., & Akhdan, A. (2019). Evaluasi Sistem Aplikasi Manajemen Aset Menggunakan Metode Webuse (Web Usability) Di Koperasi Karyawan FIHA. Jurnal Web Informatika Teknologi, 4(2), 6–12. Retrieved from https://ejurnal-wit.ac.id/index.php/J-WIT/article/view/45